Lirik lagu Bersama Bukan Maumu kembali dirilis oleh Arief yang sering membawakan lagu pop melayu. Lagu ini sudah bisa ditonton di kanal youtub Arief Putra yang kini sudah ditonton oleh lebih dari 12 ribu penonton di youtube.
Lirik lagu Bersama Bukan Maumu menceritakan tentang rasa kecewa seseorang terhadap pasangannya yang telah meninggalkannya. Meski telah berusaha mencintai dan menyayangi dengan susah payah, namun pasangannya tetap memutuskan untuk pergi meninggalkan dirinya.
Rasa kecewa dan pahitnya kerinduan yang tertinggal membuatnya merasa seakan-akan terkubur bersama cinta yang telah hilang. Lagu ini menggambarkan perasaan yang sangat dalam dan menyentuh bagi banyak orang yang pernah mengalami rasa kecewa dalam hubungan percintaan.
Lantas bagaimana lirik lagu Bersama Bukan Maumu yang dinyanyikan oleh Arief? Simak dibawah ini ya bestie!
Lirik Lagu Bersama Bukan Maumu – Arief
Tanpa bias cinta telah menghilang
Sakit kan datang tanpa permisi
Rembulan tak menyisakan senyuman bersama malam
Yang tertinggal pahitnya Kerinduan
Apalah arti cintaku kini
Ibarat kapal yang telah tenggelam
Terkubur aku terkubur bersama cinta dustamu
Hilang ditelan lautan
Bersusah payah Aku mencintaimu
Bersusah payah Aku menyayangimu
Kau putuskan jua
Disaat aku sayang sayangnya
Bersakit sakit aku memahamimu
Bersakit-sakit untuk bahagiakanmu
Namun yang terjadi
Kau Tinggalkan aku
Namun yang terjadi
Kau Tinggalkan Aku
Apalah arti cintaku kini
Ibarat kapal yang telah tenggelam
Terkubur aku terkubur bersama cinta dustamu
Hilang ditelan lautan
Bersusah payah Aku mencintaimu
Bersusah payah Aku menyayangimu
Kau putuskan jua
Disaat aku sayang sayangnya
Bersakit sakit aku memahamimu
Bersakit-sakit untuk bahagiakanmu
Namun yang terjadi
Kau Tinggalkan aku
Namun yang terjadi
Kau Tinggalkan Aku
Itulah lirik lagu Bersama Bukan Maumu – Arief yang sudah rilis di youtube. Selamat menonton!